Arti Kata "Tuman" dan Contohnya

Arti Kata "Tuman" dan Contohnya

Smallest Font
Largest Font

Belakangan ini banyak bermunculan meme tentang “Tuman”, lumayan lucu juga koleksinya, tapi apakah Kamu sudah mengetahui apa arti “Tuman” dalam bahasa gaul? Jika belum, mari kita simak sama-sama penjelasan kata “Tuman” lengkap dengan contohnya di bawah ini.

Pengertian “Tuman”

Apa itu “Tuman”? Sebenarnya ini kata ini berasal dari bahasa Jawa yang artinya hampir sama dengan “kebiasaan” atau “suka” atau “gemar” yang terus menerus, kata ini digunakan sambil memaki atau menyindir seseorang yang selalu berbuat hal yang sama terlalu sering.

Advertisement
Scroll To Continue with Content

Biasanya kata ini diucapkan sambil memukul atau mendorong seseorang yang terlalu sering meminta hal yang sama berkali-kali, hingga membuat orang lain jengkel dan marah, supaya Kamu tidak bingung, mari lihat contoh kalimat “Tuman” berikut ini.

Contoh kata “Tuman”

Mungkin Kamu sudah sering melihat meme “Tuman” di beranda Facebook maupun di sosial media lainnya, yang kata-katanya disertai gambar seseorang sedang memarahi orang lain yang bersikap “Tuman”.

Pada pagi hari

Cowok: yank kasih kiss dong
Cewek: iya yank ini (mmmuah)

Pada siang hari

Cowok: yank kiss dong
Cewek: mau lg ya? Ini (mmmh)

Pada sore hari

Cowok: yank kiss doooong
Cewek: lho tadi kan udah? Ini (mmmuah)

Pada malam hari

Cowok: yank cium dong
Cewek: aaahh (marah) dari tadi cium aja! Tuman! (Sambil mencubit si cowok sekuat-kuatnya)

Nah, demikianlah definisi Tuman atau arti kata “Tuman” yang sebenarnya, semoga bermanfaat dan bagikan web ini ke teman-temanmu biar mereka juga ikut update gaul.

Editors Team
Daisy Floren

What's Your Reaction?

  • Like
    0
    Like
  • Dislike
    0
    Dislike
  • Funny
    0
    Funny
  • Angry
    0
    Angry
  • Sad
    0
    Sad
  • Wow
    0
    Wow

Berita Terkait

Paling Banyak Dilihat