Apa arti "Ngamer" dalam Bahasa Gaul

Apa arti "Ngamer" dalam Bahasa Gaul

Smallest Font
Largest Font

Di kalangan para cowok, Ngamer mungkin bukan kata yang asing, tapi bagi Kamu yang sedikit ketinggalan tren bahasa gaul, kuy lah baca apa itu “Ngamer” lengkap dengan contohnya di bawah ini.

Ngamer merupakan kata gaul yang mudah dipahami, kata Ngamer sama penggunaanya dengan kata yang berawalan “Ng”, contohnya “Ngidam”, “Ngambil”, “Ngelem” dan lainnya.

Advertisement
Scroll To Continue with Content

Arti Ngamer bahasa gaul

Berasal dari kata Ng ( kata kerja ) dan Amer ( Anggur Merah ). Jadi, Ngamer adalah kata kerja untuk minum anggur merah. Sama halnya seperti Ngelem, berarti kata kerja untuk menghisap lem atau merekatkan sepatu yang renggang dengan lem.

Contoh kata Ngamer

Fikri: Bro, malam ini apa acara kita

Ridho: Kita Ngamer aja bro, gua ada uang ni

Fikri: kuy lah

Demikianlah penjelasan tentang kata “Ngamer” dalam bahasa gaul terbaru, tapi Kamu tidak boleh ikut-ikutan minum anggur merah ya! Karena itu adalah miras. Scroll terus ke bawah ya! Ada banyak info lainnya yang bisa Kamu baca.

Editors Team
Daisy Floren

What's Your Reaction?

  • Like
    0
    Like
  • Dislike
    0
    Dislike
  • Funny
    0
    Funny
  • Angry
    0
    Angry
  • Sad
    0
    Sad
  • Wow
    0
    Wow

Berita Terkait

Paling Banyak Dilihat